Perairan Indonesia kembali menjadi saksi sebuah momen bersejarah dalam hubungan diplomatik dan militer antara Indonesia dan Australia. Dua kapal perang Indonesia, KRI MKS-590 dan KRI REM-331, melaksanakan Farewell Pass bersama dua kapal perang Australia, HMAS ADELAIDE L01 dan HMAS STUART 153, di Perairan Laut Indonesia, Minggu (17/11/2024). Foto. Puspen TNI.