Lingga TerkiniLingga Terkini
  • Home
  • News
  • Lingga
  • Kepri
    • Anambas
    • Batam
    • Bintan
    • Karimun
    • Natuna
    • Tanjung Pinang
  • Nasional
  • Video
Aa
Lingga TerkiniLingga Terkini
Aa
  • Home
  • News
  • Lingga
  • Kepri
  • Nasional
  • Video
Search
Follow US
Lingga Terkini > Berita Lingga > Bupati Nizar Ajak Warga Jaga Kondusifitas Jelang Pemilu
Berita Lingga

Bupati Nizar Ajak Warga Jaga Kondusifitas Jelang Pemilu

Jurnalis - linggaterkini
Jurnalis - linggaterkini Published Tuesday, 30 January 2024
Share
Bupati Lingga M. Nizar saat memberikan kata sambutan (Foto : Wandi)
SHARE

LINGGATERKINI.COM – Bupati Lingga, M. Nizar mengajak seluruh warga untuk bersama-sama menjaga kondusifitas jelang Pemilihan Umum (Pemilu) pada 14 Februari 2024 mendatang.

Dia menekankan pentingnya persatuan dan kerjasama antar warga dalam mendukung proses demokrasi.

”Saya mengingatkan agar semua pihak menghindari konflik dan saling menghormati perbedaan pendapat sebagai bagian dari keberagaman masyarakat,” kata Nizar, Senin (29/1/2024).

Ad image

Nizar mengharapkan masyarakat dapat menciptakan suasana damai dan harmonis di Kabupaten Lingga dengan mencerminkan semangat demokrasi yang sehat.

“Mari kita tunjukkan bahwa Lingga adalah Daerah yang rukun dan damai. Saling menghormati dan mendukung proses demokrasi adalah kunci untuk menciptakan perubahan positif bagi masyarakat,” ungkapnya.

Disamping itu, Nizar juga mengingatkan masyarakat agar dalam memilih pemimpin, diharapkan untuk tetap mengedepankan hati nurani, jujur dan adil tanpa politik uang.

“Kita gunakan hak suara kita sebaik-baiknya, jangan golput, dan yang terpenting hindari money politic demi terciptanya Pemilu yang bersih,” imbuhnya. (Wn)

Share this Article
Facebook Twitter Copy Link Print
Previous Article Bupati Lingga Resmikan Kantor Bersejarah Di Singkep
Next Article Akses Jalan Penghubung Tiga Desa di Singkep Barat Kembali Putus, Warga Minta Ada Solusi
Leave a comment Leave a comment

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Akhlil Fikri Diumumkan Sebagai Plt SMSI Lingga

TERPOPULER

Aksi Terjun Payung Prajurit Yontaifib I Mar Pukau Masyarakat Dabo Singkep
Warga Pulau Nuja Dihebohkan Penemuan Mayat: Basarnas dan Polisi Langsung Bertindak
Proses Evakuasi Penemuan Mayat Yang Tidak Utuh Penuh Rintangan Alam
Ratap Pilu Sambut Kapolsek Singkep Barat di Rumah Korban Nelayan, Warga Cukas Yang Hilang

Lainnya

BeritaBerita LinggaSeputar KEPRI

Subsidi Dicabut, Beban Naik: Ekspedisi Akui Terpaksa ODOL demi Bertahan

Tuesday, 25 November 2025
BeritaBerita LinggaSeputar KEPRI

Gotong Royong Polsek Singkep Barat Bersihkan Pohon Tua yang Berisiko Tumbang ke Jalan Raya

Thursday, 6 November 2025
BeritaBerita Lingga

PLN Dabo Singkep Bergerak Cepat Tangani KWh Warga yang Terbakar Akibat Sambaran Petir di Bukit Belah

Sunday, 2 November 2025
BeritaBerita LinggaSeputar KEPRI

Polres Lingga Sidak Pertokoan di Dabo Singkep, Pastikan Stok Bahan Pokok Aman dan Harga Stabil

Sunday, 2 November 2025
Follow us:
FacebookLike
TwitterFollow
InstagramFollow
YoutubeSubscribe

Informasi

  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • SOP Perlindungan Wartawan
  • Privacy Policy
  • Karir

Network

  • Kutipan Berita
  • Inidie.com
  • Harian Lingga
  • Selingga.com

© Linggaterkini.com

Removed from reading list

Undo
Welcome Back!

Sign in to your account

Lost your password?